Tubing Sekar Arum


Sungai Catur Photo y Pesona Desa Kare
Rasakan sensasi menyusuri indahnya panorama sungai Catur dengan bertubing ria .Menyusuri sungai dengan karet ban tentu hal yang biasa.Tapi Sekar Arum memberikan nuansa tersendiri saat anda menyusuri sungai.Selain menikmati panorama yang indah disekitar sungai yang begitu eksotis, anda juga akan berikan sentuhan sentuhan yang bernuansa edukasi.

Sambil ditemani dinginya sungai Catur yang membelah bebatuan anda dan juga pemandu pemandu yang handal dan kafabel anda akan di berikan juga permainan permain yang meng edukasi saat ber tubing ria.

Permaianan ini di harapkan bisa menumbuhkan sikap kebersamaan disamping bisa menumbuhkan rasa percaya diri pada peserta.Seru dan asyik meskipun  rintangan yang dilewati begitu menantang tapi sangat mengasikan.Kegiatan ini selain menantang juga dapat mengasah otak memacu adrenalin dan juga menambah keberanian.

Sumber Photo : Camp Sekar Arum

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pages